DIALEKSIS.COM | Aceh Utara - Area cluster 1 PT Pema Global Energi yang terletak di Desa Keude Aron, Kecamatan Syamtalira Aron, Aceh Utara terbakar.
Kejadian ini menyebabkan warga setempat merasa panik karena melihat gumpalan asap hitam membumbung tinggi di langit, mengakibatkan keprihatinan atas potensi dampak lingkungan dan kesehatan.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Direktur Utama PT Pema Global Energi (PGE), Teuku Muda Ariaman mengatakan, semakin banyak industri di Aceh maka sedikit pula pengangguran.